SERUNYA KEGIATAN OUTING SDS ANGKASA 9 JAKARTA DI WISATA AGRO HAMBALANG
SERUNYA KEGIATAN OUTING SDS ANGKASA 9 JAKARTA DI WISATA AGRO HAMBALANG Kamis 25 Oktober 2018 Wisata Agro hambalang atau hambalang Hills menerima kunjungan dari Sekolah Dasar Swasta Angkasa 9 Jakarta, mulai dari siswa kelas 1 sampai siswa kelas 6, serta para ibu dan bapak guru, Komite sekolah dan Kepala sekolah SD Angkasa 9. suatu kebanggaan yang luar biasa kami dapat terlibat dalam kesukesan kegiatan Spirit Of Outbound 2018 SKY 9. Tepat pukul 08.45 rombongan Tiba di Wisata agro Hambalang dengan…